Jasa pembuatan software Sistem Monitoring kendaraan yang akan melakukan penimbangan dan pengiriman kelapa sawit atau batu bara. Sistem ini akan memantau dan membatasi kendaraan yang akan melewati jembatan timbang. Sistem akan merekam data-data yang dibutuhkan seperti berat timbangan, waktu penimbangan, perusahaan pengangkut, gambar mobil yang nantinya akan dibuatkan laporannya.